Kegiatan Pemeliharaan Jalan Desa Banjar Dinas Jangkaan
10 Desember 2020 05:36:50
Administrator
1.417 Kali Dibaca
Berita Desa
Telah dilaksanakan Kegiatan Pemeliharaan Jalan Desa Di Banjar Banjar Dinas Jangkaan,Desa Kayubihi,Kecamatan Bangli,Kabupaten Bangli.Dengan nilai kegiatan yaitu Rp. 83.668.000.Kegiatan ini bersumber dari Dana Desa(DD) tahun anggaran 2020.