Selamat datang di Website Resmi Desa Kayubihi, semoga bisa memberi manfaat bagi seluruh masyarakat

Artikel

Program Padat Karya Tunai Desa (PKTD) Desa Kayubihi

20 April 2021 04:33:42  Administrator  4.399 Kali Dibaca  Berita Desa

Program Padat Karya Tunai Desa (PKTD) Desa Kayubihi dilaksanakan pada hari ini Selasa 20 April 2021  yang diwali dari  pembersihan di lingkungan sekitar  Kantor Desa Kayubihi selanjutnya akan di laksanakan di 8 banjar Dinas yang berada di Wilayah Desa Kayubihi dengan Anggaran Dana Desa program PKTD tahun 2021.

Dalam situasi wabah covid-19 dalam melaksanakan kegiatan PKTD di Desa Kayubihi mengikuti ketentuan protokol kesehatan dengan menerapkan jarak aman, dan menggunakan masker 

Prioritas Dana Desa 2021 berdasarkan Permendesa PDTT 13 tahun 2020 salah satunya adalah Padat Karya Tunai Desa (PKTD)

Padat Karya Tunai (Cash for work) merupakan kegiatan pemberdayaan masyarakat desa khususnya yang miskin dan marginal yang bersifat produktif dengan mengutamakan pemanfaatan sumber daya, tenaga kerja, dan tehnologi lokal untuk memberikan tambahan upah/pendapatan, meningkatkan daya beli, mengurangi kemiskinan, dan sekaligus mendukung penurunan angka stunting.

Padat Karya Tunai Desa dalam pelaksanaan Dana Desa diharapkan dapat menyerap tenaga kerja dalam jumlah besar, dengan memberikan honorarium (upah) langsung tunai kepada tenaga kerja yang terlibat, baik secara harian maupun mingguan, sehingga dapat memperkuat daya beli masyarakat, meningkatkan pertumbuhan ekonomi dan kesejahteraan masyarakat.

Kriteria keterlibatan warga desa dalam program PKTD yaitu pengangguran, keluarga miskin, dan warga marginal lainnya, termasuk juga perempuan kepala keluarga.

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 WA Layanan Desa

Hubungi Kami

Hubungi Kami

 Aparatur Desa

 Peta Wilayah Desa

 Agenda

Belum ada agenda

 Perpustakaan Desa

 Peta Desa

 Sinergi Program

ProDeskel Pajak.go.id
SDGs Desa SIKS-NG

 Statistik

 Komentar

 Media Sosial

 Peta Lokasi Kantor


Kantor Desa
Alamat : Jln. Veteran, Desa Kayubihi, Bangli
Desa : Kayubihi
Kecamatan : Bangli
Kabupaten : Bangli
Kodepos : 80614
Telepon : 03665501182
Email : kayubihidesaku@gmail.com

 Statistik Pengunjung

  • Hari ini:341
    Kemarin:2.379
    Total Pengunjung:2.347.401
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:3.148.167.99
    Browser:Mozilla 5.0

 Arsip Artikel