Kamis,02 Januari 2020 bertempat di Balai Banjar Dinas Mampeh,Desa Kayubihi, Kecamatan Bangli,Kabupaten Bangli, BPD Desa Kayubihi melaksanakan kegiatan Musyawarah BPD tentang Penetapan APBDesa Tahun Anggaran 2020. Hadir dalam acara tersebut Ketua BPD beserta anggota, Perbekel Berserta Perangkat Desa,Ketua LPM,Guru Paud,Bidan Desa,Penerima GGS, Tokoh Pemuda dan Tokoh Masyarakat.
Rapat diawali dengan Penyampaian Laporan Ketua Panitia, selanjutnya Sambutan dari Ketua BPD 'I Wayan Darsana" sekaligus membuka acara musyawarah tersebut.selanjutnya ...